Bagaimana cara membuat laporan keuangan seperti jurnal, neraca, laporan laba rugi, dan arus kas?

Annisa Herawati

21 January 2025

Jika Kawan Kledo sudah menginputkan transaksi di Kledo, laporan keuangan seperti jurnal, neraca, laporan laba/rugi, dan arus kas akan otomatis terbentuk tanpa perlu dibuat secara manual. Kawan Kledo bisa melihat laporan-laporan tersebut di menu Laporan pada Kledo. 

Kategori:

Laporan
live konsultasi akuntansi

Konsultasi Sekarang