Bagaimana cara mengatur faktur alternatif?

Annisa Herawati

27 February 2025

Untuk menggunakan fitur Faktur Alternatif, ikuti langkah-langkah berikut:

1. Pengaturan Layout Invoice:

- Masuk ke menu Pengaturan lalu pilih Layout & Template.

- Pilih opsi Faktur Penjualan Alternatif dari menu dropdown.

- Aktifkan fitur ini dengan mengklik tombol On di kanan atas layar.

2. Mencetak Faktur dengan Layout Alternatif:

- Buka Detail Tagihan yang ingin dicetak.

- Klik tombol Print.

- Pilih Faktur Alternatif dari menu dropdown.

- Setelah mengikuti langkah-langkah di atas, faktur dengan layout alternatif akan tercetak sesuai kebutuhan Anda.

Kategori:

Invoice
live konsultasi akuntansi

Konsultasi Sekarang