FAQ
Navigasikan layanan kami dengan mudah dengan halaman FAQ kami
Tag Arsip Kontak
-
Bagaimana cara melihat daftar kontak yang diarsipkan?
Masuk ke Menu Kontak >> klik tab Filter >> untuk menampilkan informasi daftar kontak yang diarsip bisa memilih opsi "Dengan Arsip" atau "Arsip Saja". Selanjutnya apabila ingin membatalkan arsip, silakan klik kontak >> klik icon titik tiga >> klik Batalkan Arsip
-
Bagaimana cara membatalkan arsip kontak?
Buka Menu Kontak >> klik tab Filter >> pada bagian Tampilkan Arsip, pilih "Arsip Saja" >> klik kontaknya >> klik icon titik tiga >> pilih opsi Batalkan Arsip