Perdagangan & Industri
Layanan & Organisasi
Navigasikan layanan kami dengan mudah dengan halaman FAQ kami
SSO (Single Sign-On) adalah fitur yang memungkinkan pengguna login ke Kledo dan aplikasi lain yang terhubung hanya dengan satu akun saja. Jadi, Anda tidak perlu lagi mengingat banyak username dan password untuk tiap aplikasi. Fitur ini tersedia di paket Champion dan memudahkan perusahaan atau organisasi karena login jadi lebih cepat, mudah, dan aman. Catatan penting: Agar bisa menggunakan SSO di Kledo, alamat email yang digunakan harus email domain khusus, misalnya: [email protected] [email protected] Artinya, tidak bisa menggunakan email umum seperti @gmail.com, @yahoo.com, @outlook.com, dan sejenisnya.
Konsultasi Sekarang