Perbedaan Capital Expenditure dan Revenue Expenditure

Jika Anda adalah pemilik bisnis atau seorang investor, apakah Anda mengerti perbedaan capital expenditure dan revenue expenditure? Secera sederhana capital expenditure atau biasa dikenal CapEx mengacu pada biaya yang dikeluarkan untuk memperoleh atau meningkatkan aset jangka panjang, sedangkan revenue expenditure…

Read More

Penerapan Kebijakan Akuntansi yang Baik pada Perusahaan

Kebijakan akuntansi adalah pedoman dan prosedur pada perusahaan untuk mencatat, menyiapkan, dan menyajikan laporan keuangannya. Laporan keuangan ini disampaikan kepada stakehoder, pemegang saham, investor, lembaga keuangan, dan entitas lain di luar perusahaan. Kebijakan akuntansi memberikan gambaran yang jelas tentang keuangan…

Read More

10 Alternatif Software Akuntansi Xero yang Cocok untuk Bisnis Anda

Xero adalah aplikasi akuntansi bisnis yang hebat, namun mungkin tidak cocok untuk perusahaan Anda. Terlebih Xero merupakan software akuntansi luar negeri yang mungkin tidak sesuai dengan karakteristik bisnis di Indonesia. Jadi, apakah ada alternatif lain selain Xero? Jika Anda sedang…

Read More

Pengertian Marginal Utility, Contoh, Jenis, dan Cara Hitungnya

Marginal utility adalah ukuran yang mendefinisikan kepuasan tambahan yang diterima pelanggan dari satu unit produk atau layanan. Hal ini membantu perusahaan menentukan jumlah produk yang ingin dibeli oleh konsumen dan menilai bagaimana kepuasan memengaruhi keputusan konsumen. Dalam artikel ini, kita…

Read More