Bisnis adalah bisnis, dan urusan pribadi adalah urusan pribadi. Semakin cepat Anda memisahkan antara pengeluaran bisnis dan pengeluaran pribadi, semakin baik. Dan ketika Anda sudah memiliki karyawan, hal ini menjadi jauh lebih penting untuk memastikan mereka tidak menalangi biaya bisnis…