Brand yang ingin menarik perhatian audiens dan meningkatkan traffic sering kali membuat newsletter. Apa itu newsletter? Newsletter adalah e-mail yang menawarkan konten, promosi, dan pengumuman menarik kepada audiens Anda yang berlangganan. Newsletter marketing bisa menjadi cara jitu untuk menjaga audiens…