Jika Anda berada pada tahap awal menjalankan bisnis startup, Anda bisa bekerja dengan angel investor untuk mendapatkan pendanaan tanpa harus menanggung utang. Angel investor juga biasanya akan berperan sebagai mentor, sehingga Anda bisa banyak belajar dari mereka. Ini tentunya sangat…