Apakah Anda familiar dengan istilah dan pengertian dine in? Dine in merupakan salah satu elemen penting dalam industri kuliner yang menawarkan pengalaman makan secara langsung di restoran. Dalam dine in, pelanggan tidak hanya datang untuk menikmati makanan, tetapi juga untuk…
Tag: tips bisnis
Payroll Fraud: Cara Mengetahui dan Mengatasinya
Payroll fraud adalah masalah yang signifikan dalam dunia bisnis. Jenis fraud ini bisa terjadi dalam berbagai bentuk, dan metode yang digunakan untuk melakukannya terus berkembang. Faktanya, menurut PwC, 47% dari semua perusahaan mengalami setidaknya satu kejadian fraud dalam 24 bulan…
15 Cara Ampuh untuk Meningkatkan Penjualan Restoran
Bagaimana cara Anda sebagai pemilik bisnis restoran untuk meningkatkan penjualan? Apakah lebih menggencarkan promosi, meningkatkan kualitas makanan, atau hal lain? Meningkatkan penjualan restoran tidak bisa dicapai hanya dengan menyajikan hidangan lezat, tetapi juga termasuk cara mengoptimalkan strategi bisnis untuk menarik…
Struktur Departemen Keuangan dalam Bisnis dan Tips Memilihnya
Dalam pengelolaan bisnis, tidak ada dua tim keuangan yang persis sama. Ini semua bergantung pada berbagai faktor, seperti ukuran perusahaan, industri, tahapan, model bisnis, anggaran, dan talenta yang tersedia, ada banyak sekali pilihan untuk membangun struktur departemen keuangan yang sukses.…
Corporate Card: Definisi, Cara Kerja, Hingga Manfaatnya untuk Bisnis
Saat bisnis berkembang, maka kebutuhan untuk mengelola transaksi dan pengeluaran secara efisien semakin penting. Nah, salah satu solusi yang dapat membantu adalah dengan menggunakan corporate card atau kartu kredit korporat. Corporate card menjadi salah satu solusi pembayaran yang dirancang secara…
6 Tips untuk Mengelola Budget Klien Lebih Hemat dan Efektif
Setiap pemilik bisnis bekerja keras untuk membuat anggaran yang realistis dan mudah dikelola. Dan tidak peduli seberapa berpengalaman dan berbakatnya Anda, hal ini selalu menjadi tantangan, terlebih jika Anda harus mengelola budget klien. Manajemen anggaran adalah keseimbangan antara kepemimpinan yang…
Spend Analysis: Pengertian dan Tahapan Melakukannya dalam Bisnis
Dalam bisnis apa pun, sangat penting untuk mengawasi setiap uang yang keluar dengan melakukan spend analysis. Untuk startup dan bisnis yang sedang berkembang, bahkan lebih penting lagi. Anda akan lebih sulit mencapai target kuartalan jika Anda kehilangan uang karena pengeluaran…
7 Tips Mengelola Purchase Order Management yang Efektif
Setiap kali bisnis Anda mengirimkan pesanan pembelian atau biasa disebut purchase order (PO), hal ini akan memulai rangkaian proses yang melibatkan tim dan mitra dagang Anda. Setiap titik proses merupakan titik potensial terjadinya masalah kecuali organisasi Anda telah menguasai seni…
Bisnis Dessert Box: Tips Memulai dan Modal yang Dibutuhkan
Meski sudah lama viral dari tahun 2015, tapi bisnis dessert box hingga sekarang belum meredup dan masih banyak digemari pecinta makanan manis. Selama hampir satu dekade ini, bisnis dessert box terus berinovasi dan berkembang, sehingga memiliki basis penggemar yang tetap…
Cash Register: Pengertian dan Perbedaannya dengan POS
Dalam dunia bisnis, teknologi memainkan peran penting dalam mengelola transaksi dan operasional harian. Salah satu perangkat yang paling umum digunakan untuk mencatat penjualan adalah cash register, mesin kasir tradisional yang telah eksis sejak lama. Meski efisien untuk bisnis kecil dan…