Kode akun pajak dan kode jenis setoran pajak merupakan sederet angka yang digunakan ketika melakukan pembayaran pajak secara online melalui surat setoran pajak e-billing. Memahami kode-kode tersebut sangat penting agar mempermudah proses pembayaran pajak dan mengurangi risiko salah bayar. Di…
Kategori: Pajak
Kelola pajak lebih mudah dan dapatkan insight mendalam tentang perpajakan untuk pengelolaan bisnis lebih baik dari software akuntansi Kledo
Pengertian Kode KLU Pajak, Manfaat, dan Juga Strukturnya
KLU pajak atau klasifikasi lapangan usaha pajak adalah kode yang dibuat dan diterbitkan oleh Direktorat Jenderal Pajak (Ditjen Pajak/DJP) yang berguna untuk mengklasifikasikan wajib pajak ke dalam jenis badan usaha yang digolongkan berdasarkan beberapa kategori, yakni Golongan Pokok, Golongan, Sub…
Pajak Subjektif Adalah: Jenis, Contoh, dan Bedanya dengan Pajak Objektif
Pajak subjektif adalah satu dari sekian jenis pajak yang berlaku di Indonesia. Jenis pajak ini dikenakan kepada wajib pajak (WP) yang sudah mempunyai Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Akan tetapi, istilah pajak subjektif ini masih sering disamakan dengan jenis pajak…
Mengenal Jurnal PPN dan Cara Mencatatnya di Akuntansi
Jurnal PPN adalah jurnal yang digunakan untuk mencatat pengenaan pajak pertambahan nilai atas suatu transaksi baikpembelian maupun penjualan. Pajak PPN sendiri dibedakan menjadi dua jenis yaitu pajak keluaran dan pajak masukan. Mengetahui dan memahami cara membuat jurnal PPN sangat penting…
Surat Pembatalan Faktur Pajak: Pengertian, Fungsi, dan Contohnya
Faktur pajak merupakan bukti bahwa pihak pengusaha kena pajak telah memungut pajak dari setiap transaksi. Ada kalanya terdapat kesalahan dalam faktur pajak atau terjadi pembatalan pembelian, sehingga pengusaha harus mengetahui contoh surat pembatalan faktur pajak agar tidak terjadi kesalahan di…
Jenis Pajak Penjualan di Indonesia dan Cara Menghitungnya
Biaya yang dibayarkan pelanggan ketika membeli barang atau jasa dari suatu bisnis mencakup harga jual perusahaan dan biaya pajak penjualan yang berlaku. Bisnis dan karyawan mereka perlu mengetahui apa itu pajak penjualan, mengapa mereka harus memungutnya, dan bagaimana cara menghitung…
Apa Itu PPN? Berikut Pengertian, Tarif, dan Cara Melaporkannya
Apa itu PPN? PPN adalah jenis pajak yang dikenakan pada barang dan jasa kena pajak. Pajak ini akan dipungut langsung oleh penjual dam biasanya dimasukkan langsung ke dalam harga jual suatu produk. Sama seperti jenis pajak lainnya, PPN memiliki tarif…
Laporan Pajak Tahunan: Pembahasan Lengkap dan Panduannya
Laporan pajak tahunan atau SPT Tahunan khususnya di Indonesia merupakan pajak yang wajib disetorkan setiap tahun kepada fiskus di Indonesia yaitu Direktorat Jenderal Pajak. Subyek yang cenderung menyampaikan laporan pajak kepada fiskus di Indonesia baik orang pribadi maupun badan yang…
Hal-Hal yang Harus Diperhatikan Pebisnis Saat Musim Pajak
Musim pajak merupakan salah satu fase paling menyibukkan yang harus dihadapi pebisnis. Umumnya, pemilik bisnis jarang menyukai pemikiran untuk mempersiapkan pengembalian pajak mereka, tetapi ini adalah tugas yang tidak dapat dihindari. Jadi melakukan segala kemungkinan untuk menyederhanakan proses sangat penting.…
Pajak Pertambahan Nilai: Pengertian Lengkap, Tarif, dan Cara Hitungnya
Biaya yang dibayar pelanggan saat membeli barang atau jasa dari bisnis mencakup harga jual perusahaan dan pajak pertambahan nilai yang berlaku. Bisnis dan karyawan mereka perlu mengetahui apa itu pajak pertambahan nilai, mengapa mereka harus memungutnya, dan bagaimana menghitung jumlah…