Vision Statement: Contoh dan Cara Menyusunnya untuk Bisnis

Vision statement merupakan salah satu cara yang digunakan setiap bisnis, baik yang baru dirintis maupun yang sudah berkembang, untuk menentukan tujuan jangka panjangnya. Vision statement bukan sekadar kalimat motivasi yang dipasang di dinding kantor. Namun berfungsi sebagai kompas yang membantu…

Read More

Basic Earnings Power Ratio: Rumus dan Kalkulator Gratisnya

Basic Earnings Power Ratio adalah rasio keuangan yang digunakan untuk mengukur seberapa efisien perusahaan menghasilkan laba dari total asetnya, tanpa dipengaruhi oleh pajak dan biaya bunga. Rasio ini menjadi alat penting dalam analisis profitabilitas karena berfokus pada kinerja operasional murni.…

Read More

Rekap Webinar: Dari Ide ke Produk – Merintis Startup dari Nol Sampai Go Digital

Dalam webinar yang diselenggarakan oleh Kledo x Kostbox.id pada tanggal 31 Juli 2025, dua narasumber utama, Rizki Usada CEO Kostbox.id dan Dhena dari Kledo, membagikan pengalaman dan wawasan berharga tentang bagaimana membangun startup dari ide sederhana hingga mencapai digitalisasi yang…

Read More

Ingin Mengubah Passion Jadi Penghasilan? Ikuti 7 Langkah Ini!

Pernahkah Anda bermimpi ingin resign dari pekerjaan sekarang untuk mengejar passion Anda dan mengubahnya menjadi penghasilan Anda? Anda tidak sendiri. Banyak orang yang tidak merasa puas dengan karirnya dan ingin mengubah hobi atau kesenangan mereka jadi sumber penghasilan yang menguntungkan.…

Read More

Penting! Hindari 6 Kesalahan Dalam Program Loyalitas Ini

Bagi banyak bisnis, program loyalitas adalah salah satu kunci utama untuk pertumbuhan pendapatan. Tapi, tidak semua program loyalitas berhasil. Masih ada bisnis yang mengulangi beberapa kesalahan umum, sehingga mereka tidak bisa memaksimalkan potensi program loyalitas ini. Apa saja kesalahan itu?…

Read More