Solo dining adalah tren yang sedang bertumbuh di industri restoran. Banyak yang pergi ke restoran dan duduk sendiri untuk menyantap makanan, entah itu warga lokal atau turis. Tren ini berkembang menjadi gaya hidup baru, karena semakin banyak orang ingin menikmati…