Laporan keuangan adalah seperangkat laporan standar yang berfungsi untuk menyampaikan informasi keuangan kepada para pemangku kepentingan, baik di dalam maupun di luar perusahaan. Laporan ini penting bagi bisnis (baik skala kecil hingga besar), bagi investor dan pemberi pinjaman, dan bagi…
Tag: tips akuntansi
5 Contoh Jurnal Penyesuaian Akuntansi dan Jenis Transaksinya
Ketika meninjau catatan keuangan Anda di akhir periode pembayaran, Anda mungkin perlu memasukkan dan membuat ayat jurnal baru, seperti contoh ayat jurnal penyesuaian. Ayat jurnal penyesuaian berguna untuk melacak pengeluaran dan pendapatan ketika Anda mungkin tidak menerima atau melakukan pembayaran…
10 Rekomendasi Software Akuntansi Distributor Terbaik
Bisnis distribusi saat ini semakin rumit. Ekspektasi pelanggan terus meningkat, margin keuntungan semakin tipis, dan rantai pasok juga semakin kompleks. Distributor harus mengelola persediaan di berbagai gudang, memenuhi pesanan dari beragam saluran penjualan, serta mengelola hubungan dengan pemasok, sambil tetap…
Akumulasi Penyusutan: Pengertian, Cara Mencatat & Contoh Soal
Akumulasi penyusutan adalah rumus akuntansi yang berguna untuk menghitung penurunan nilai aset dari waktu ke waktu. Dengan memahami cara terbaik untuk mencatat dan melaporkan penyusutan aset bisnis, Anda dapat meningkatkan transparansi keuangan perusahaan serta meningkatkan kegunaan dan kemampuan prediktif data…
8 Langkah Mudah Menyusun Laporan Laba Rugi Multiple Step
Banyak yang bilang bahwa dalam mengelola keuangan bisnis, Anda harus memerhatikan semua detail yang ada. Misalnya, mencatat semua pemasukan dan pengeluaran, lalu memisahkan pendapatan dan beban ke dalam kategori berbeda agar mengetahui kinerja keuangan bisnis. Semua proses ini bisa terasa…
Piutang Usaha adalah: Cara Memproses & Tips Mengelolanya
Piutang usaha adalah sejumlah dana yang harus pelanggan bayarkan kepada perusahaan Anda. Di titik ini, perusahaan sudah mengirimkan barang/jasa dan menerbitkan faktur. Selanjutnya, perusahaan hanya perlu menunggu untuk menerima pembayaran sebagai imbalan atas pekerjaan atau layanan yang telah diberikan. Namun…
7 Cara Software Akuntansi Membantu Bisnis Menghemat Biaya
Di era modern yang persaingannya semakin ketat, para akuntan dan pemilik bisnis terus mencari cara untuk meningkatkan efisiensi sekaligus menghemat biaya operasional. Salah satu cara terbaik untuk menghemat biaya adalah dengan menggunakan software akuntansi. Software akuntansi menawarkan berbagai fitur yang…
Cash Conversion Cycle: Pengertian, Rumus, dan Cara Hitungnya
Cash Conversion Cycle merupakan perkiraan jumlah hari yang dibutuhkan oleh sebuah perusahaan untuk mengubah persediaan menjadi kas setelah terjadi penjualan kepada pelanggan. Kas adalah sumber kehidupan bagi setiap bisnis, dan pengelolaan kas yang baik itu penting agar perusahaan dapat bertahan…
8 Alternatif Software Acumatica dengan Fitur Akuntansi
Apa saja alternatif software Acumatica? Acumatica adalah software ERP yang menyediakan beragam fitur dan tools seperti akuntansi dan finansial. Meski menjawab banyak kebutuhan, tapi tidak semua bisnis cocok menggunakan Acumatica. Hal ini terutama untuk bisnis kecil-menengah yang bisa menggunakan software…
Rumus HPP, Komponen, dan Kalkulator HPP Gratis
Harga Pokok Penjualan (HPP) merupakan konsep penting dalam akuntansi yang merujuk pada seluruh biaya yang dikeluarkan untuk memperoleh barang yang dijual. Dengan menghitung HPP dengan rumus yang tepat tidak hanya berfungsi sebagai untuk menentukan harga jual, tetapi juga membantu perusahaan…