Tentu Anda tahu bahwa menetapkan harga jual yang tepat sangat menentukan untung rugi yang bisnis dapat. Apalagi, dengan inflasi yang terus bertambah setiap tahunnya, kondisi ekonomi yang berubah, dan juga perbedaan perilaku konsumen, penting untuk tahu cara menentukan harga jual…
Tag: tips bisnis
9 Cara Memulai Bisnis Cafe Kekinian dari Nol
Rasanya, bisnis cafe atau coffee shop kekinian semakin marak di Indonesia. Bukan tanpa alasan, orang Indonesia yang dikenal suka bercengkerama dan mengobrol tentunya mencari tempat untuk berkumpul yang nyaman. Nah, cafe adalah tempat yang ideal untuk itu. Cafe menyajikan makanan…
Tips & Cara Mengembangkan Strategi Distribusi untuk Bisnis
Strategi distribusi sangat penting bagi keberhasilan bisnis. Semakin efektif strategi Anda, maka semakin tinggi tingkat kepuasan dan loyalitas pelanggan, semakin efisien biaya operasional, serta semakin besar peluang untuk berkembang dan menjangkau pelanggan baru. Strategi distribusi yang baik dapat menghemat waktu…
6 Aplikasi Stok Barang Terbaik untuk Bisnis Tahun 2026
Pengelolaan stok barang yang buruk bisa bikin bisnis rugi tanpa disadari. Mulai dari kelebihan stok, keterlambatan pengadaan barang, hingga data yang tidak sinkron dengan penjualan. Solusinya? Gunakan aplikasi stok barang yang bisa bantu Anda memantau inventory secara real-time, otomatis, dan…
13 Rekomendasi Buku Bisnis Terbaik di 2026
Jika Anda adalah pemilik bisnis dan dan bersiap untuk tahun 2026, tidak ada cara yang lebih baik bersiap menghadapi ketidakpastian tahun ini selain membeli buku bisnis yang bagus. Kami telah mengumpulkan daftar buku bisnis favorit selama 12 bulan terakhir. Mereka…
Critical Chain Project Management: Komponen dan Penerapannya
Critical chain project management adalah “bagian paling penting dalam pelaksanaan proyek” yang harus diperhatikan agar bisa mencapai tujuan yang telah ditetapkan. Misalnya, Anda sedang mengerjakan sebuah proyek. Dalam setiap siklus proyek, selalu ada rangkaian tugas dan aktivitas tertentu yang saling…
Adaptive Project Framework: Cara Kerja dan Prinsipnya
Project manager biasanya menerapkan metode manajemen tertentu untuk pekerjaan mereka, termasuk adaptive project framework (APF). APF adalah metode manajemen proyek yang menekankan fleksibilitas dan membantu bisnis memberikan hasil terbaik untuk klien. Jika Anda tertarik menerapkan pendekatan ini, Anda perlu memahami…
Download Contoh Surat Perjanjian Konsinyasi dan Templatenya
Konsinyasi atau consignment dalam Bahasa Inggris adalah sistem penjualan titip barang, di mana pemilik menitipkan jualannya ke pihak lain. Biasanya, UMKM dan toko retail menggunakan sistem konsinyasi ini karena bisa saling menguntungkan dan memperluas pasar tanpa perlu mengeluarkan banyak biaya.…
Download 10 Contoh Surat Penawaran Jasa Gratis
Jika Anda ingin menjual produk atau jasa kepada calon klien, Anda mungkin perlu mengirimkan surat penawaran jasa. Surat ini dapat dikirim sebagai tanggapan atas permintaan klien atau sebagai penawaran langsung tanpa diminta. Karena klien biasanya menerima banyak proposal jasa, penting…
Barang Defect: Pengertian dan Cara Menanganinya
Untuk memastikan return on investment yang memadai serta menjaga kepuasan pelanggan, perusahaan manufaktur harus memastikan bahwa mereka menghasilkan produk berkualitas dan meminimalisir barang defect. Oleh karena itu, produsen perlu memantau kualitas sejak tahap awal proses produksi hingga produk selesai dan…