Rumus Enterprise Value dan Contoh Menghitungnya

Enterprise Value adalah total nilai dari suatu perusahaan, dan para investor menggunakannya sebagai bahan perbandingan dengan perusahaan lain. Perusahaan biasanya menghitung Enterprise Value untuk melacak nilai mereka sewaktu-waktu atau membantu mereka membuat keputusan bisnis yang strategis. Apa Anda tertarik menerapkan…

Read More

Scrap Rate: Definisi, Rumus, Contoh Kasus, dan Kalkulator Gratis

Ini adalah masalah umum bagi produsen: Bahan baku dan produk jadi yang seharusnya berkontribusi pada pendapatan justru berakhir di tempat sampah, mengikis keuntungan. Baik disebabkan oleh komponen yang rusak, bahan berlebih, atau inspeksi akhir yang gagal, limbah produksi menambah biaya…

Read More

Burn Rate adalah: Cara Menghitung dan Menguranginya

Startup dan bisnis berbasis modal ventura sering menggunakan burn rate untuk menentukan kapan harus merencanakan pendanaan berikutnya. Di sisi lain, investor menggunakan metrik ini untuk menilai kesehatan keuangan dan keberlanjutan sebuah bisnis, sehingga mereka dapat menentukan apakah bisnis tersebut layak…

Read More

Arti dan Perbedaan Cycle Time dan Lead Time dalam Manufaktur

Dalam industri manufaktur mengetahui apa itu cycle time dan lead time merupakan hal penting. Hal ini untuk membantu Anda dalam memahami berapa lama waktu yang dibutuhkan untuk menerima pesanan, memproduksi barang, mengemas pesanan, dan mengirimkan pesanan kepada pelanggan dapat memberikan…

Read More

8 Strategi Efektif Untuk Manajemen Pendapatan Restoran

Manajemen pendapatan membantu pemilik restoran untuk memaksimalkan potensi pendapatan restoran. Nah, melalui manajemen ini, restoran berupaya meningkatkan pengelolaan inventaris, hubungan dengan pelanggan, harga makanan, dan masih banyak hal-hal lainnya. Strategi ini sudah banyak diterapkan oleh lini bisnis hotel dan penerbangan…

Read More

Apa Itu Progress Invoicing? Cara Kerja, Manfaat, dan Tipsnya

Normalnya, bisnis mendapatkan bayaran di akhir setelah menyelesaikan suatu jasa atau produk yang klien minta. Namun, bagaimana jika proyeknya merupakan jangka panjang seperti yang umum di bisnis konstruksi? Apakah bisnis juga harus menunggu hingga seluruh pekerjaan selesai, baru mendapat bayaran?…

Read More

Apa Itu Consignment Inventory? Cara Kerja dan Tipsnya

Consignment inventory adalah model rantai pasok yang memungkinkan retail dan supplier membangun hubungan kerjasama yang fleksibel serta saling menguntungkan. Bagi supplier, model ini memperluas jangkauan pasar tanpa perlu mengeluarkan biaya besar di awal, meningkatkan visibilitas produk, serta mengurangi risiko penumpukan…

Read More

7 Software Gudang Fitur Barcode dan Tips Memilihnya

Bagaimana rasanya memiliki bisnis yang harus mengelola ratusan hingga ribuan item setiap saat? Pastilah melelahkan. Inilah mengapa bisnis membutuhkan software gudang dengan fitur barcode. Software ini membantu bisnis menghemat waktu, mengurangi error, dan mengawasi persediaan dengan lebih baik. Dengan fitur…

Read More