Kedai kopi menjadi bisnis yang bisa sangat menguntungkan bagi Kawan Kledo melakukannya dengan benar. Kawan Kledo bisa menargetkan konsumen yang memiliki tingkat kesibukan yang tinggi sehingga memerlukan kopi, espresso, latte, teh, dan berbagai kue kering lainnya. Untuk lebih menarik pelanggan,…
Kategori: Bisnis UKM
Bangun bisnis UKM lebih mudah dan menguntungkan dengan tips UMKM yang kami berikan. Coba juga software akuntansi Kledo gratis untuk memudahkan bisnis Anda
Ingin Membuka Bisnis Sistem Konsinyasi? Baca ini Dulu
Pernah mendengar sistem konsinyasi? Jika kawan Kledo adalah pemilik bisnis yang memproduksi suatu barang tentu merasakan sulitnya melakukan pemasaran produk dengan efisien. Diluar sana, banyak produsen melakukan kerjasama dengan agen atau penjual yang dapat menjual barang-barang mereka untuk mempermudah proses…
Apa itu Manajemen Laba? Berikut Pengertian Lengkap dan Cara Mengetahuinya
Sebelum menyelami apa itu manajemen laba, penting untuk memiliki pemahaman yang kuat tentang apa yang kami maksud ketika kita membahas laba. Laba adalah keuntungan dari sebuah perusahaan. Investor dan analis melihat pendapatan untuk menentukan daya tarik perusahaan tertentu. Perusahaan dengan…
Pestle Analisis: Pengertian, Kompenen dan Cara Penerapannya pada Bisnis
Memahami dan melakukan PESTLE analisis dapat membantu bisnis menetapkan strategi. Kerangka kerja ini memungkinkan Anda untuk meninjau dan mengatasi berbagai keadaan sosial yang memengaruhi operasi bisnis. Tetap up to date dengan faktor PESTLE dapat memastikan bisnis kawan Kledo tetap kompetitif…
Studi Kelayakan Bisnis: Pengertian Komponen, Cara Membuat dan Manfaatnya
Apakah kawan Kledo sedang mempersiapkan untuk memulai bisnis sendiri atau Anda ingin menerapkan proyek baru untuk meningkatkan bisnis Anda? Ada beberapa strategi profesional yang dapat Anda gunakan untuk memastikan kesuksesan, salah satunya termasuk melakukan studi kelayakan bisnis. Dengan meninjau komponen…
10 Cara Pelatihan Karyawan Ini Terbukti Efektif, Berani Coba?
Pelatihan karyawan menjadi bagian penting dalam menciptakan produktivitas tenaga kerja. Pelatihan ini dilakukan agar pegawai dapat mengembangkan skill atau kemampuan yang berhubungan dengan pekerjaannya. Namun sayangnya, banyak yang menganggap hal ini sebagai kegiatan yang kurang bermanfaat dan kurang efektif. Banyak…
Gunakan Cara Ini untuk Membuat Surat Izin Usaha Perdagangan, Mudah!
Surat izin usaha perdagangan (SIUP) menjadi bagian penting administrasi penting yang harus dimiliki oleh suatu bisnis atau usaha. Untuk mendapatkan surat izin usaha ini, ada beberapa hal yang harus Kawan Kledo lakukan, baik itu dalam hal memenuhi persyaratannya ataupun ketika…
Key Performance Indicator (KPI): Pengertian, Cara Membuat dan Tips Penerapannya
Setiap industri penuh dengan istilah dan “akronim”, namun ada beberapa istilah yang dimenerti oleh orang awam, karena mereka relevan terlepas dari industrinya. Key performance indicator (KPI), misalnya, ada di banyak industri, di berbagai peran dan tim, dan memiliki bobot yang…
Apa itu Segmentasi Pasar? Berikut Pengertian, Jenis dan Strategi Menentukannya
Saat kawan Kledo mencoba menjangkau pelanggan dengan strategi pemasaran atau kampanye iklan, menargetkan segmentasi pasar yang tepat dengan pesan yang tepat sangatlah penting. Jika Anda membidik segmentasi yang terlalu luas, pesan Anda mungkin menjangkau beberapa orang yang akhirnya menjadi pelanggan,…
Break Even Point (BEP): Pengertian, Fungsi, Penghitungan dan Contoh Kasus
Dalam akuntansi bisnis, break even point atau titik impas mengacu pada jumlah pendapatan yang diperlukan untuk menutupi total biaya tetap dan variabel yang dikeluarkan oleh perusahaan dalam jangka waktu tertentu. Pendapatan ini dapat dinyatakan dalam istilah moneter, sebagai jumlah unit…