PSAK 72 Pengakuan Pendapatan dari Kontrak dengan Pelanggan mengatur bagaimana perusahaan mengakui pendapatan dari suatu transaksi yang mengandung pendapatan. PSAK ini menggantikan PSAK 23 tentang Pengakuan Pendapatan. Pendapatan merupakan salah satu komponen penting di dalam laporan keuangan, di mana pendapatan…
Tag: software akuntansi
Perbedaan Top Line dan Bottom Line dalam Laporan Keuangan
Jika Anda memulai bisnis kecil, salah satu dari banyak tugas yang harus Anda lakukan adalah mengatur keuangan perusahaan Anda. Mengetahui setidaknya metrik keuangan dasar untuk akuntansi bisnis sangat penting untuk kesuksesan Anda, salah satunya mengenai perbedaan top line dan bottom…
Mengenal Aturan PSAK 71 dalam Akuntansi dan Instrumen Keuangan
Pada tahun 2017 Dewan Standar Akuntansi Keuangan (DSAK) merilis tiga Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan (PSAK), diantaranya PSAK 71, PSAK 72, PSAK 73 yang mulai berlaku efektif per 1 Januari 2020 Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan (PSAK) merupakan pedoman yang digunakan untuk…
Aturan PSAK 16 Tentang Perlakuan Aset Tetap pada Akuntansi
Pengelolaan aaset tetap telah diatur dalam standar akuntansi Indonesia melalui PSAK 16 yang diterbitkan oleh Ikatan Akuntan Indonesi atau IAI. Secara teoritis permasalahan akuntansi yang berkaitan dengan aset tetap meliputi penentuan harga perolehan aset tetap, penyusutan aset tetap, pengeluaran setelah…
Sedang Mencari Jasa Pembukuan Untuk Bisnis? Perhatikan Hal Ini
Bisnis bisa mendapatkan keuntungan jika mereka menggunakan jasa pembukuan outsourcing, yang memungkinkan mereka menggunakan keahlian profesional sambil menggunakan waktu berharga untuk operasi inti mereka. Memilih jasa pembukuan profesional adalah salah satu cara termudah untuk membantu bisnis kecil Anda berkembang! Setiap…
Biaya Tak Terduga dalam Bisnis: Arti, Jenis dan Contohnya
Bisnis tidak dapat memperhitungkan setiap pengeluaran yang mereka keluarkan. Hal ini terjadi karena beberapa pengeluaran sangat kecil dan tidak dapat diprediksi sehingga tidak pernah muncul dalam penganggaran atau analisis anggaran. Jenis biaya nominal ini disebut biaya insidental atau biaya tak…
Voucher Kas Kecil: Definisi, Contoh, Manfaat, dan Cara Menggunakannya
Untuk mengetahui apa itu voucher kas kecil, bayangkan situasi ini: Anda perlu melakukan pembelian tunai dengan cepat untuk organisasi Anda tetapi tidak memiliki waktu atau sumber daya untuk menjalani proses pelaporan pengeluaran standar. Di sinilah peran kas kecil. Kas kecil…
Isi dan Elemen dalam Dalam Laporan Keuangan yang Harus Anda Tahu
Laporan keuangan adalah laporan komprehensif dari semua transaksi bisnis, termasuk rincian pengeluaran dan pendapatan. Ini menunjukkan posisi keuangan suatu perusahaan selama periode tertentu. Isi dan elemen laporan keuangan bergam dan bisa dibuat dalam durasi triwulanan atau tahunan. Laporan diciptakan untuk…
10 Tujuan Membuat Laporan Keuangan yang Baik
Mengetahui penyebab dan cara menggunakan angka-angka dalam laporan keuangan perusahaan adalah keterampilan penting bagi pemilik bisnis dan para stakeholders. Dan atas dasar inilah penting bagi Anda mengetahui tujuan dibuatnya laporan keuangan Penafsiran dan analisis yang tepat dan mendalam terhadap neraca,…
Pengertian Order To Cash (O2C), Tahapan, Contoh, dan Optimasinya
Dalam lingkungan bisnis yang serba cepat saat ini, proses order to cash (O2C atau OTC) sangat penting bagi kinerja keuangan organisasi. Proses O2C yang optimal membantu perusahaan meningkatkan efisiensi secara signifikan, meningkatkan kepuasan pelanggan, dan mengurangi biaya operasional. Pada artikel…