Untuk berjalan secara efektif, sebuah bisnis harus mengeluarkan sejumlah biaya yang disebut pengeluaran bisnis. Akuntan dan profesional keuangan dapat menggunakan biaya bisnis untuk membuat anggaran perusahaan atau untuk menghasilkan laporan pendapatan. Memahami pengeluaran bisnis dan mengetahui mana yang dapat dikurangkan…
Kategori: Panduan Akuntansi
Panduan akuntansi terbaik hanya untuk Anda. Mudahkan pengelolaan pembukuan dan proses akuntansi dengan tips dan trik dari software akuntansi Kledo
Pada halaman ini berisi berabgai artikel mengenai akuntansi yang akan menambah pengetahuan Anda terkait ilmu akuntansi untuk memudahkan Anda dalam mengelola proses pembukuan keuangan bisnis
Perbedaan Kas Besar dan Kas Kecil yang Perlu Anda Ketahui
Kas besar dan kas kecil merupakan istilah yang sudah tidak asing lagi dalam dunia akuntansi bisnis. Namun, apakah Anda sudah memahami apa saja perbedaan antara kas besar dan kas kecil? Jika Anda belum mengetahui bedanya kas besar dan kas kecil,…
Mengetahui Sistem Dana Tetap dalam Pengelolaan Kas Kecil
Sistem dana tetap atau biasa dikenal dalam sistem imprest adalah salah satu metode dalam pengelolaan kas kecil dalam bisnis. Sistem dana tetap adalah sistem akuntansi yang dirancang untuk melacak dan mendokumentasikan bagaimana uang kas dibelanjakan. Contoh paling umum dari sistem…
Commercial Invoice: Arti, Jenis, Komponen, dan Download Template Gratis
Commercial invoice atau faktur komersial adalah salah satu dokumen paling umum yang terkait dengan aktivitas perdagangan internasional. Faktur ini penting untuk setiap bisnis yang mengekspor atau menjual produknya ke luar negeri atau ke wilayah dengan sistem pajak lainnya. Tidak mengetahui…
Days Sales Outstanding (DSO): Pengertian, Fungsi, dan Cara Hitungnya
Arus kas penting untuk rencana bisnis saat ini dan masa depan. Salah satu cara untuk membantu menghitung arus kas adalah dengan menentukan days sales outstanding (DSO), yang menghitung jumlah hari rata-rata yang dibutuhkan perusahaan untuk mengumpulkan pembayaran untuk penjualan. Mengetahui…
Mengenal Payback Period Sebagai Indikator Studi Kelayakan Bisnis
Di bawah metode pengembalian, proyek investasi diterima atau ditolak berdasarkan periode pengembalian modal. Payback period adalah periode waktu yang dibutuhkan sebuah proyek untuk memulihkan uang yang diinvestasikan di dalamnya. Hal ini sebagian besar dinyatakan dalam bulan dan tahun. Menurut metode…
Jurnal Pembagian Dividen: Arti, Jenis, Cara Mencatat, dan Contoh Soal
Jurnal pembagian dividen merupakan istilah yang sudah tidak asing lagi dalam dunia akuntansi. Jurnal ini sering digunakan oleh perusahaan besar dan investor untuk mencatat total dividen yang akan dibagikan. Tak dipungkiri bahwa dividen menjadi daya pikat utama seseorang mau melakukan…
Contoh Laporan Keuangan UMKM Berdasarkan SAK EMKM
Laporan keuangan merupakan laporan penting yang harus dimiliki bisnis terlepas dari skala atau jenis bisnis tersebut, termasuk untuk bisnis skala UMKM. Sayangnya di Indonesia sendiri, masih banyak pemilik bisnis skala UMKM yang tidak membuat laporan keuangan yang baik untuk memastikan…
Account Payable Turnover Ratio: Pengertian Lengkap dan Cara Hitungnya
Account payable (AP) turnover yang tinggi menandakan bahwa perusahaan membayar kreditor dan pemasoknya dengan cepat, sementara rasio yang rendah menunjukkan bisnis lebih lambat dalam membayar tagihannya. Ini adalah metrik penting untuk dilacak karena jika rasio perputaran hutang perusahaan menurun dari…
Anggaran Surplus: Pembahasan dan Bedanya dengan Anggaran Defisit
Anggaran surplus adalah kondisi dimana jumlah pendapatan lebih besar daripada pengeluaran. Anggaran ini bisa digunakan baik oleh pemerintah, bisnis, maupun perseorangan. Memang, kelebihan jumlah pendapatan membawa dampak positif. Akan tetapi, kondisi surplus ternyata tidak selalu baik bagi pemerintah maupun ekosistem…