Laporan biaya produksi merupakan laporan yang memuat informasi aktivitas dan biaya yang harus dikeluarkan perusahaan untuk memproduksi barang. Laporan ini sangat berguna bisnis terutama bagi para pelaku usaha manufaktur. Mereka akan bisa memperoleh informasi seputar bisnisnya dan mempermudah penyusunan laporan…
Tag: laporan
Contoh Laporan Pertanggungjawaban (LPJ) dan Cara Membuatnya
Bagi Kawan Kledo yang pernah aktif di organisasi pasti tidak asing dengan laporan pertanggungjawaban. Laporan pertanggungjawaban biasanya dibuat oleh panitia, setelah kegiatan selesai dilaksanakan. Laporan ini dibuat dalam bentuk tanggung jawab atas kegiatan atau acara yang telah diselenggarana. Dalam laporan…
Laporan Laba Rugi Perusahaan Dagang: Contoh dan Cara Membuatnya
Pada perusahaan dagang, laporan laba rugi menjadi sumber informasi untuk mengetahui keuntungan atau kerugian yang diperoleh perusahaan dalam suatu periode. Tidak berbeda dengan perusahaan jasa atau manufaktur, laporan laba rugi perusahaan dagang mengungkap posisi pendapatan serta beban yang dimiliki perusahaan…
Laporan Perubahan Ekuitas: Definisi, Komponen, dan Cara Membuatnya
Selain laporan neraca, laba rugi, dan arus kas, salah satu laporan keuangan yang wajib ada di perusahaan adalah laporan ekuitas. Biasa disebut laporan perubahan modal, laporan ini memberikan informasi mengenai penambahan atau pengurangan di sisi ekuitas atau modal perusahaan. Apa…
5 Format Laporan Keuangan, Fungsi, dan Contohnya
Laporan keuangan atau financial statement merupakan catatan atas informasi finansial pada suatu periode akuntansi, yang menggambarkan kinerja dari perusahaan. Hal tersebut juga dijadikan sebagai dasar pengambilan keputusan dalam bisnis. Kawan Kledo dapat memantau secara langsung perkembangan bisnis yang dijalankan hanya…
Ingin Membuat Ringkasan Eksekutif? Yuk Pelajari Contohnya di Sini!
Dalam penulisan proposal bisnis, ada beberapa hal yang harus tercantum di dalamnya, seperti pendahuluan, profil bisnis, struktur organisasi perusahaan, produk, target pasar, keuangan, dan strategi pemasaran. Namun di luar itu semua ada bagian yang sangat penting yang harus ada di…
Manfaat Laporan Keuangan bagi Bisnis yang Harus Anda Ketahui
Mengapa laporan keuangan penting? Apa sebenarnya manfaat laporan keuangan? Bisnis merupakan kegiatan yang berhubungan dengan keuangan. Baik bisnis yang bergerak di bidang jasa atau perdagangan, tidak ada yang bisa terlepas dari keuangan. Dalam bisnis, setiap hari selalu ada uang masuk…