Mengetahui cara membuat jurnal pengambilan prive sangat penting bagi Anda seorang akuntan atau seorang pemilik bisnis. Dalam akuntansi, aset seperti uang tunai atau barang yang ditarik dari bisnis oleh pemiliknya untuk penggunaan pribadi mereka disebut sebagai prive. Ini juga disebut…
Kategori: Panduan Akuntansi
Panduan akuntansi terbaik hanya untuk Anda. Mudahkan pengelolaan pembukuan dan proses akuntansi dengan tips dan trik dari software akuntansi Kledo
Pada halaman ini berisi berabgai artikel mengenai akuntansi yang akan menambah pengetahuan Anda terkait ilmu akuntansi untuk memudahkan Anda dalam mengelola proses pembukuan keuangan bisnis
Pengertian Pendapatan Diterima di Muka dan Contohnya
Pendapatan diterima di muka (unearned revenue) adalah salah satu dari banyak transaksi yang berkaitan dengan akuntansi. Ini adalah saat pelanggan membayar sejumlah uang sebelum produk atau jasa yang mereka pesan diterima. Pendapatan diterima di muka terutama digunakan untuk mendukung biaya…
Jurnal Konsinyasi dalam Akuntansi Beserta Contohnya
Apa yang dimaksud akuntansi konsinyasi? Dan bagaimana contoh jurnal konsinyasi? Konsinyasi merupakan salah satu strategi bisnis yang sudah lama digunakan oleh perusahaan dalam mengelola barang-barangnya. Dalam akuntansi konsinyasi, ada banyak aspek yang perlu diperhatikan, seperti biaya dan transaksi yang terkait.…
Pengertian Laporan Persediaan Barang, Cara Membuat, dan Jenisnya
Setiap bisnis harus memiliki sistem untuk melaporkan informasi mengenai kinerja keuangan, penjualan, dan pemasaran mereka. Prinsip yang sama juga berlaku untuk item persediaan perusahaan. Di sinilah laporan persediaan barang berguna. Laporan ini akan menilai keakuratan prosedur pelacakan inventaris serta efisiensi…
Pengertian Teori Akuntansi, Jenis, Prinsip, dan Konsepnya
Memahami pengertian teori akuntansi sangat penting bagi Anda para pelaku bisnis. Sebab, teori akuntansi merupakan salah satu cabang ilmu dari akuntansi yang merupakan ilmu yang berfokus pada penyusunan laporan keuangan. Teori ini dapat membantu melacak dan menganalisis transaksi keuangan yang…
Cost Benefit Analysis Adalah: Proses dan Contoh Kasusnya
Cost benefit analysis (analisis biaya manfaat) adalah alat penting yang digunakan untuk mengevaluasi keputusan bisnis. Ini memungkinkan Anda untuk membandingkan manfaat yang diharapkan dari proyek bisnis dengan biaya yang terkait dengan proyek tersebut. Dengan membantu Anda menganalisis dan membandingkan biaya…
Tips Mengelola Aset dalam Bisnis Sesuai Standar Akuntansi
Ketika Anda memulai bisnis, Anda mungkin telah membeli aset seperti komputer, peralatan kantor, atau peralatan lain yang diperlukan untuk menjalankan perusahaan Anda. Namun pernahkah Anda berpikir cara mengelola semua aset tersebut? Pada artikel kali ini kami akan membahas tips mengelola…
Pengertian RAB (Rencana Anggaran Biaya), Fungsi, dan Contohnya
Mengelola anggaran biaya bukanlah tugas yang mudah. Untuk mencapai tujuan keuangan yang diinginkan, Anda perlu menyusun rencana anggaran biaya (RAB) yang tepat. Jadi, apa sebenarnya pengertian RAB? RAB merupakan alat kontrol organisasi yang efektif, yang memungkinkan Anda untuk mengidentifikasi, mengukur,…
Rumus Break Even Point (BEP) dan Kalkulator BEP Gratis
Break even point (BEP) adalah titik di mana jumlah pendapatan sama dengan jumlah biaya. Ini berarti bahwa jika biaya melebihi pendapatan, maka laba yang diperoleh adalah nol. Salah satu cara untuk menentukan BEP adalah dengan menggunakan rumus. Rumus BEP membantu…
Kenali Berbagai Transaksi Perusahaan Dagang Berikut Ini
Seiring dengan pertumbuhan ekonomi yang semakin modern, transaksi perusahaan dagang menjadi salah satu hal yang tak terhindarkan. Namun, apa itu transaksi perusahaan dagang? Pengertian transaksi perusahaan dagang ini merupakan salah satu topik penting yang wajib diketahui bagi para pelaku bisnis.…