Ini Cara Mudah Import Barang dari China, Terpercaya!

Import barang dari China menjadi salah satu cara buat Kawan Kledo yang ingin mendapatkan barang mudah dengan kualitas yang tidak diragukan lagi. Seperti yang diketahui, barang dari China ini memiliki kualitas yang baik namun dengan harga yang lebih murah. Lalu…

Read More

Perusahaan Jasa: Pengertian, Contoh, Karakteristik dan Tips Mengembangkannya

Bisnis jasa adalah kegiatan yang menguntungkan perusahaan tanpa memasok produk fisik. Perusahaan jasa mengandalkan layanan ini untuk tujuan pemasaran, produksi, keselamatan, biaya, dan kenyamanan—terutama perusahaan besar yang perlu memenuhi tuntutan pekerjaan mereka. Pada artikel ini kita akan membahas apa itu…

Read More

Perusahaan Dagang: Pengertian, Jenis dan Tips Pemasarannya

Perusahaan dagang merupakan salah satu jenis usaha yang menopang perekonomian di banyak negara, termasuk di Indonesia. Perdagangan sendiri sebenarnya sangat luas, mulai dari usaha skala UMKM sampai perusahaan dagang multinasional. Ingin mengetahui apa itu perusahaan dagang secara lebih mendalam atau…

Read More

Strategi Bisnis Katering Untuk Hasilkan Keuntungan Berlipat

Bukan rahasia lagi bahwa mengembangkan bisnis katering Anda membutuhkan strategi untuk mendapatkan pelanggan baru sekaligus meningkatkan penjualan dalam basis pelanggan Anda yang sudah ada. Tanpa penjualan, tidak ada keuntungan. Begitupun dengan bisnis katering Anda saat ini. Sudah banyak tips penjualan…

Read More

Strategi Online Shop Ini Wajib Dilakukan untuk Raih Kesuksesan

Bisnis online shop saat ini menjadi salah satu bisnis yang sangat menjanjikan. Agar bisnis online shop ini bisa memberikan keuntungan yang berlimpah, perlu strategi online shop yang tepat dan terbaik. Strategi bisnis online shop ini dilakukan agar online shop yang…

Read More

Strategi Bisnis Kontraktor Untuk Mendapatkan Keuntungan Maksimal

Kontraktor datang dari berbagai keahlian, dari kontraktor listrik hingga yang ahli dalam pertukangan. Apa pun spesialisasi bisnis Anda, komponen besar dalam mempertahankan bisnis kontraktor yang sukses adalah strategi yang Anda gunakan untuk meningkatkan eksposur dan cara Anda mencari klien di…

Read More

Pasar Persaingan Sempurna: Pengertian, Karakteristik, Kelebihan, Kekurangan dan Contohnya

Pasar persaingan sempurna hanya dapat dicapai jika terdapat karakteristik tertentu. Kondisi hipotetis seperti informasi produk yang lengkap, biaya untuk bertransaksi rendah dan tidak ada keuntungan jangka panjang adalah aspek dari struktur pasar teoretis yang disebut persaingan sempurna. Persaingan sempurna membutuhkan…

Read More

Tips Bisnis Vape Sukses Ini Wajib Dilakukan, Apa Saja?

Vape saat ini menjadi produk pengganti rokok yang banyak dipilih oleh para perokok. Karena banyaknya peminat produk satu ini, bisnis vape menjadi salah satu bisnis yang memiliki peluang menjanjikan. Buat Kawan Kledo yang tertarik dengan bisnis satu ini, bagaimana sih…

Read More

Biaya Implisit: Pengertian, Jenis, Cara Hitungnya, dan Perbedaanya dengan Biaya Eksplisit

Biaya implisit atau implisit cost muncul ketika perusahaan memutuskan untuk menggunakan sumber daya yang dimilikinya secara internal daripada menggunakannya secara eksternal untuk mencoba menghasilkan pendapatan. Biaya implisit juga disebut sebagai biaya yang  imputed, implied, atau biaya notional atau nosional. Biaya…

Read More

Tantangan dan Solusi dalam Pencatatan Keuangan Restoran

Restoran dan rumah makan adalah bisnis dengan karakteristik yang unik, terutama dalam proses pencatatan keuangan restoran. Pembukuan yang tepat di restoran Anda dapat menjadi penentu antara kesuksesan dan kebangkrutan. Mengelola keuangan Anda bisa menjadi salah satu bagian tersulit dalam menjalankan…

Read More