Apa sih arti bisnis grosir? Apakah pembelian dalam jumlah banyak dan harga lebih murah? Apa ada tambahan definisi lainnya? Anda mungkin tidak menyadari hal ini, tetapi sebagian besar pengecer tidak membuat dan menjual barang dagangan mereka sendiri. Jadi, dari mana…
Tag: software akuntansi gratis kledo
Pengertian Lengkap Treasury Stock dan Cara Jurnalnya
Treasury stock atau saham treasury adalah istilah yang digunakan untuk menggambarkan saham yang dibeli kembali oleh perusahaan dari pemegang saham. Ini memungkinkan perusahaan mengurangi jumlah total saham yang dimiliki oleh orang lain, yang dikenal sebagai saham beredar dan mengembalikan kepemilikan…
Brand Activation: Pengertian, Fungsi, Jenis dan Strateginya
Brand activation atau aktivasi merek mengacu pada penyediaan pengalaman unik dan tak terlupakan untuk meningkatkan kesadaran merek. Studi menunjukkan bahwa orang membutuhkan lima hingga tujuh kesan untuk mengingat suatu merek. Aktivasi merek yang sukses memberikan pengalaman merek multi sentuh dengan…
Memahami Indeks Harga: Arti, Jenis, Kegunaan, dan Rumusnya
Indeks harga merupakan istilah yang sering digunakan untuk mengukur bagaimana kondisi perekonomian suatu negara. Indeks ini erat kaitannya dengan fenomena naik turunnya harga barang dan jasa dari satu periode ke periode lainnya. Sebenarnya, kondisi perekonomian negara yang fluktuatif merupakan suatu…
Stakeholder Adalah: Pengertian, Jenis, dan Contohnya
Istilah stakeholder adalah salah satu yang paling banyak digunakan dalam bisnis dan dapat merujuk pada sejumlah orang dan kelompok yang berbeda. Baik itu investor atau pelanggan, stakeholder penting untuk setiap proyek. Tapi apa itu stakeholder? Hubungan apa yang mereka miliki…
Capital Gain: Pengertian, Jenis, Rumus, dan Cara Hitungnya
Memahami apa itu capital gain atau keuntungan modal sangat penting bagi para pelaku bisnis maupun investor. Ini merupakan salah satu istilah yang wajib dipahami apabila Anda tertarik mengambil instrumen investasi. Capital gain sendiri dapat diartikan sebagai keuntungan yang diperoleh investor…
Year to Date (YTD): Pengertian, Kegunaan, Rumus, dan Contohnya
Year to date atau bisa dikenal sebagai YTD adalah perhitungan yang sering digunakan dalam keuangan, akuntansi, dan manajemen. Terlepas dari pengalaman dan latar belakang Anda di salah satu bidang ini, mempelajari penghitungan YTD dapat membantu Anda menghitung dan menganalisis metrik…
Termin Adalah: Berikut Pembahasan Lengkapnya untuk Anda
Dalam dunia bisnis, termin adalah salah satu istilah yang sudah tidak asing lagi. Istilah ini sering kita jumpai dalam proses pembayaran transaksi bisnis. Tak jarang, istilah termin disamakan dengan metode cicilan atau pemberian uang muka. Padahal, kedua istilah tersebut bisa…
Memahami Buku Kas Tabelaris dalam Proses Pembukuan
Setiap bisnis wajib mencatat semua transaksi tunainya. Pembayaran dan penerimaan kas yang berbeda disimpan dalam sebuah buku khusus, salah satunya dikenal sebagai buku kas tabelaris. Buku kas tersebut memiliki peran ganda yaitu mencatat jurnal transaksi awal dan merekap nilai akhir…
Nilai Buku: Pengertian, Fungsi, Rumus, dan Cara Hitungnya
Salah satu cara yang digunakan untuk mengukur nilai perusahaan adalah dengan menghitung nilai buku. Biasa juga disebut sebagai book value (BV) yang dilakukan dengan menghitung total aset dan kewajiban perusahaan pada neraca. Selain berguna bagi pemilik bisnis, hasil perhitungan BV…